Al Malik Travel Hadirkan Promo Menarik di International Islamic Expo 2024
Al Malik Travel, salah satu agen perjalanan umrah dan haji terpercaya di Indonesia, sukses memeriahkan International Islamic Expo 2024 yang berlangsung selama tiga hari, mulai tanggal 26 – 28 Juli 2024.